Resep Cara Membuat Lumpia Ayam

Resep Cara Membuat Lumpia Ayam - WillyndaVita



Bahan-bahan
  1. # bahan kulit :
  2. 250 gr tepung terigu
  3. 1 butir telur
  4. 1 s resep kue serabi gulung dm tepung maizena
  5. 400 ml air
  6. 3 sdm minyak goreng
  7. 1 sdt garam
  8. # bahan isian :
  9. 150 gr ayam fillet, rebus
  10. 1 batang wortel potong korek
  11. 150 gr kecambah atau taoge
  12. # bumbu :
  13. 5 siung bawang putih, iris
  14. 5 siung bawang merah, iris
  15. 1/4 sdt merica bubuk
  16. 1 sdm kecap manis
  17. Secukupnya gula
  18. Secukupnya garam
  19. Secukupnya kaldu (me : air rebusan ayam)
  20. # bahan perekat :
  21. Putih telur atau tepung tapioka + air



Langkah
  1. Bahan kulit : campur bahan kering aduk rata kemudian masukkan air sedikit demi sedikit kemudian masukkan minyak dan telur aduk rata
  2. Panaskan teflon lalu ambil adonan dengan sendok sayur guling-gulingkan teflon agar adonan tidak terlalu tebal dan tidak terlalu tipis balek sekali lalu angkat ulangi hingga adonan habis, sisihkan
  3. Bahan isian : rebus ayam kemudian fillet, panaskan minyak sangrai ayam dan bumbu-bumbu hingga harum lalu masukkan secukupnya air rebusan ayam / kaldu kemudian masukkan wortel masak hingga matang
  4. Setelah matang masukkan kecambah / taoge masak hingga airnya habis
  5. Ganti Siapkan kulit lumpia isi dengan isian lumpia lalu lipat seperti amplop dan beri perekat putih telur atau tepung tapioka + air
  6. Ganti Setelah semua kulit lumpia terisi goreng lumpia hingga berwarna kekuningan
  7. Lumpia siap dihidangkan dengan saos sambal atau cabe pedas
Tambah langkah


Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Cara Membuat Lumpia Ayam

Posted by cassiawu, Published at 16.21.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar